Tuesday, April 30, 2013

Tips Agar Kulit Wajah Bebas Dari Minyak

Memiliki jenis kulit berminyak biasanya membuat Anda harus bolak balik ke kamar mandi untuk touch up makeup. Kalau tidak, Anda akan terkejut melihat bayangan Anda yang penuh kilau di wajah bagaikan kilang minyak. Umumnya, makeup juga hanya bertahan selama 2 jam saja di pagi hari. Dan pada saat sibuk-sibuknya, Anda malah dibuat khawatir akan penampilan Anda. Tak perlu frustasi dulu, sebenarnya Anda justru harus bersyukur diberkahi dengan jenis...

Tips Makeup Cantik Untuk Wanita Yang Berkacamata

Ladies, apakah Anda termasuk salah seorang yang merasa kecantikan Anda terhalang oleh kacamata? Jangan salahkan kacamata Anda. Jaman sekarang, kacamata digunakan sebagai salah satu aksesoris untuk mempercantik penampilan juga, lho. Namun kalau salah cara dandannya memang akan mempengaruhi penampilan Anda, sih. Nah, supaya Anda bisa memiliki penampilan yang tetap kece dengan menggunakan kacamata, coba deh beberapa tips yang bermanfaat bagi...